Petis Kangkung

Petis Kangkung - Hallo sahabat Dapur Simbok, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Petis Kangkung, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Petis Kangkung
link : Petis Kangkung

Baca juga


Petis Kangkung

Petis Kangkung
Sarapan pagi ini.. request suami..Petis Kangkung lagi!

Tapi kali ini bumbunya aku tambahin kacang tanah goreng, jadi mirip bumbu di Janganan Yu Sireng..di Semarang yang terkenal di Semarang..saking larisnya sampai ada calo yang jual bungkusan di depan warungnya kata suamiku.

Kalau aku sich nyicip pas di bungkusin suamišŸ¤£šŸ¤£ Tapi sayuran nya ngga sekomplit Yu Sireng..ini suamiku request kangkung aja.

Bahan per porsi :
  • 1/2 ikat kangkung
  • 1 tahu
  • Ketimun secukupnya
Bahan bumbu:
  • 3 cabe rawit merah
  • 1 bawang putih
  • 1 sdk teh terasi bakar
  • 2 sdk mkn petis lembek Semarang
  • 1 sdk teh petis pekat
  • 1 sdk mkn gula merah
  • 1/4 sdk teh garam
  • 1/2 jeruk limau
  • 1 sdk mkn kacang goreng
Cara membuat:
  • Ulek cabe, bawang, terasi
  • Masukkan garam, gula, petis
  • Aduk rata, cek rasa, kucuri jeruk limau
  • Sajikan!


Demikianlah Artikel Petis Kangkung

Sekianlah artikel Petis Kangkung kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Petis Kangkung dengan alamat link https://dapurembok.blogspot.com/2019/10/petis-kangkung.html