Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale

Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale - Hallo sahabat Dapur Simbok, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale
link : Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale

Baca juga


    Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale

    Vemale.com - Ikan asin bisa diolah jadi menu yang sangat menggugah selera. Salah satunya jadi ikan asin balado ala Lim Sri Kumalawati ini. Cara bikinnya nggak terlalu rumit, kok. Berikut resepnya.

    Bahan-Bahan
    100 gram ikan asin pakang
    minyak goreng secukupnya

    Bumbu Halus
    10 buah cabai merah
    5 butir bawang merah
    4 siung bawang putih
    50 cc air putih

    Bumbu Tambahan
    8 sdm gula pasir (bisa disesuaikan selera)
    1 sdt garam
    2 sdm asam jawa (diseduh air hangat)

    Cara Membuat
    1. Goreng ikan pakang sampai menguning dengan api sedang, sisihkan.
    2. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan, tambahkan asam jawa, gula pasir dan garam secukupnya.
    3. Kecilkan api, masukkan ikan pakang yang sudah digoreng. Aduk sampai bumbu meresap sempurna. Angkat dan sajikan.

    Selamat memasak, ladies!

    (vem/nda)
    BACA JUGA YANG INI


    http://ift.tt/2ynfzbz


    Demikianlah Artikel Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale

    Sekianlah artikel Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

    Anda sekarang membaca artikel Resep Cara Membuat Ikan Asin Balado - Vemale dengan alamat link https://dapurembok.blogspot.com/2017/09/resep-cara-membuat-ikan-asin-balado.html

    Related Posts :