Judul : Resep Cumi Pedas Gurih
link : Resep Cumi Pedas Gurih
Resep Cumi Pedas Gurih
AGENMAKANANN - Cumi merupakan salah satu bahan masakan yang memiliki rasa super lezat dan nutrisi yang sangat baik buat kesehatan.Resep tersebut adalah resep tumis cumi pedas dan gurih yang enaknya keterlaluan. Begibilah resepnya sbb :250 gram cumi (cuci bersih, buang tinta dan potong sesuai selera)
1 buah tomat (belah empat atau enam)
15 buah cabai rawit (iris serong)
7 siung bawang merah (cincang halus)
4 siung bawang putih (cincang halus)
5 cm jahe (memarkan)
2 buah belimbing wuluh (iris sesuai selera)
Garam (secukupnya)
Gula (secukupnya)
Penyedap masakan (secukupnya)
Minyak goreng (secukupnya)
Air (secukupnya)
Cara Membuat :
Panaskan sedikit minyak lalu tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum. Masukkan cabai ke dalamnya dan tambahkan garam, jahe, gula, belimbing wuluh dan masak hingga harum.
Masukkan cumi ke dalam bumbu yang telah ditumis. Aduk-aduk rata lalu beri sedikit air dan tambahkan penyedap masakan.
Masak hingga cumi empuk dan matang serta bumbu meresap.
Tambahkan buah tomat dan masak hingga tomat layu.
Jika tumis cumi sudah matang, segera angkat lalu sajikan.
Taburkan bawang merah goreng ke atas sajian ini agar rasanya makin mantap dan menggugah selera.
Demikianlah Artikel Resep Cumi Pedas Gurih
Sekianlah artikel Resep Cumi Pedas Gurih kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Resep Cumi Pedas Gurih dengan alamat link https://dapurembok.blogspot.com/2016/09/resep-cumi-pedas-gurih.html